Pernah terbayangkah di benak kalian semua… terutama bagi kalian yang senang berselancar di dunia maya..
Entah itu chatting, pengguna friendster, facebook, dan semua aneka ragam fasilitas pertemuan di dunia maya…
Membayangkan bagaimana sebenarnya EKSPRESI temen-temen kita di ujung sana…
Mungkin yang bisa tatap muka lewat web cam, or fasilitas 3G hal seperti itu tidak menjadi masalah…
Tapi bagaimana dengan yang tidak?
Adakah di dalam diri kalian ingin mengetahui bagaimana bentuk ekspresi wajah mereka?
Lagi senang, bosan, sedih, kecewa, terkejut, takut, dll…
Apakah simbol-simbol emotion yang kerap kita gunakan sebagai pengganti emosi kita dapat sesuai dengan apa yang kita rasakan?
Tidak kah kita ingin mengetahui apakah kita diterima dengan hangat atau dingin saat percakapan itu terjadi..?
Adakah salah persepsi yang sering terjadi dalam bentuk percakapan pada dunia maya dan sms yang kita kirim?
Sejauh mana dampak yang kita rasakan pada hubungan antar manusia di dunia nyata?
Pertanyaan-pertanyaan itu berkutat di kepala ku setelah melihat suatu tayangan …
Bagaimana bila hal itu terus terjadi?
Apakah kita akan lupa bagaimana caranya mengekspresikan perasaan kita lewat wajah saat kita berbicara dengan orang lain?
Pertanyaan ku di atas kurang kerjaan banget ya,,,
Atau terlalu aneh untuk menanyakan hal seperti itu di era yg global ini… di zaman yg hampir keseluruhan segi dan sudut kehidupan diiringi dengan perkembangan elektronik dan dunia maya?
Apakah kelak pamor dari fasilitas komunikasi di dunia maya ini juga karena pengaruh kurangnya keinginan dalam diri manusia untuk mengetahui ekspresi lawan bicaranya secara langsung?
*kok lagi-lagi nanya ya?* (mang siapa yg mau jawab?)
Ini Cuma sekedar pertanyaan konyol yang aneh bin ajaib…
Monday, 9 March 2009
Ekspresi di pertemuan dunia maya?
Posted by setetes.embunpagi at 03:59
Labels: (saat keisengan jiwa mulai muncul setelah melihat suatu tayangan, )
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
4 comments:
salah sendiri komunikasi lewat dunia maya
hehe
kamu sendiri bisa gak ngebayangin raut muke gue yang putus lewat chatting? wakakakakakakakak
Kamu dapet award
Diambil ya di postinganku yang judulnya A-W-A-R-D !!!
to pipit...lha mo gmn lg...dunia sdh jarang gunakan surat,,,
to faiz... nah itu...km chatting sambil nungging, ak jg ga bakal tau....
BTW...salam kenal..
Post a Comment